Kategori Lenyepaneun

Wudu Sebagai Ritual Agung Kelahiran Kembali

Berapa banyak dari kita yang benar-benar memahami hakikat wudu? Bagi sebagian besar, ia hanyalah sebuah pra-syarat mekanis untuk shalat, serangkaian gerakan membasuh anggota tubuh yang diakhiri dengan tuntasnya tugas. Kita melakukannya setiap hari, mungkin berulang kali, namun seringkali tanpa merasakan…